Program Studi akan menyelenggarakan Pengarahan Tugas Akhir (TA), Kerja Praktek (KP), Skripsi, serta Pelaporan MBKM Semester Gasal TA. 2024/2025. Adapun jadwal pengarahan tersebut pada :* Hari, Tanggal: Senin, 02 Sept...
Informasi ujian sertifikasi MOS diadakan pada bulan Agustus 2024 untuk
mahasiswa dengan jenjang S-1 dan D-3 semua jurusan. Mahasiswa regular serta
transfer dapat mengikuti ujian Sertifikasi MOS yang digunakan untuk persyaratan
pendaftaran ujian...
Sebagai salah satu syarat pendaftaran ujian Tugas
Akhir/Skripsi, mahasiswa wajib memiliki sertifikat TOEFL dengan Skor Minimal
425 Poin dan diambil/diperoleh selama menjadi mahasiswa STMIK Sinus, untuk itu
bagi yang berminat mengikuti berpartisipasi pada...